Mengisi ulang saldo atau istilah kerennya ‘top up’ merupakan suatu yang wajib bagi sebuah layanan e-money atau uang elektronik termasuk OVO, DANA, ShopeePay, LinkAja serta layanan dompet digital lainnya. Istilah top up sudah sangat lumrah dimasyarakat yang gemar bertransaksi produk digital, e-commerce atau belanja online bahkan transaksi di toko-toko pusat perbelanjaan.

Terkadang pengisian saldo OVO terbilang ribet dan bahkan memakan biaya admin yang lumayan besar. Hal ini membuat banyak orang tertarik menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk digunakan melakukan top up saldo ovo.

Minimarket seperti alfamart, indomaret, dan dan, lawson serta gerai retail lainnya menjadi primadona dalam rangka top up saldo ovo dikerenakan prosesnya yang simpel tinggal mendatangi gerai terdekat dan memberikan uang cash ke kasir untuk melakukan Top Up akun OVO-nya.

Cara Mudah Top Up OVO di Indomaret, Alfamart pakai Kioser

Top Up OVO di Indomaret pakai KIOSER

Lalu bangaimana cara gampang dan murah serta dengan biaya admin yang rendah untuk bisa mengisi ulang saldo e-money OVO? Ada suatu cara yang mudah dan cepat yang wajib dicoba! yaitu… top up saldo ovo melalui aplikasi KIOSER.

Nah layanan top up saldo ovo ini menyediakan nominal produk isi ulang ovo dengan nominal mulai dari 20 ribu rupiah hingga ratusan ribu rupiah. Pengguna aplikasi ini dapat melakukan top up saldo ovo-nya melalui aplikasi yang dapat di unduh melalui play store.

Harga top up e-money disini termasuk murah dengan selisih dari nominal dan harga produknya yang rendah hanya berbeda seribuan saja. Misal saldo OVO 300.000 harganya hanya ditambah Rp. 1.000-an saja untuk membelinya. Itu sama saja biaya admin untuk top up saldo dompet digital OVO di kioser hanya seribuan saja, tentu harga yang terbilang murah.

ARTIKEL FAVORIT  Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Upgrade

Top Up Saldo Uang Elektronik di Kioser

Bukan hanya OVO saja, ada juga produk lainnya seperti Gopay, LinkAja, ShopeePay, DANA, TapCash, E-Money BTN, BRIZZI BRI, E-Money Mandiri, dan akan terus ditambah kedepannya.

Untuk melakukan transaksi di Kioser pengguna harus melakukan deposit terlebih dahulu agar bisa bertransaksi, produk e-money, maupun produk lainnya yang ada di kioser seperti: Pulsa, Paket Internet, Paket SMS, Pulsa Transfer, Token PLN, Voucher Game, PPOB, dan lain sebagainya.

Deposit saldo bisa dilakukan melalui layanan bank berikut ini:

  • Bank BNI,
  • Bank BRI,
  • Bank BCA,
  • Bank Permata,
  • Bank MANDIRI,
  • Virtual Account,
  • Alfamart,
  • Alfamidi,
  • Alfagroup,
  • DanDan,
  • Lawson,
  • Indomaret,
  • OVO,
  • Gopay,
  • DANA,
  • Linkaja,
  • Shopeepay,
  • dan layanan scan code QRIS lainnya…

tunggu apalagi? segera UNDUH APP KIOSER di PLAY STORE! agar bisa sekarang juga top up saldo ovo di indomaret maupun minimarket lainnya!

2 Comments

    1. Untuk mengisi saldo OVO silahkan menuju ke menu ‘E-Money’ > masukkan nomor HP OVO > pilih nominal saldo OVO-nya > klik beli sekarang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *