Isi Saldo Shopeepay? di Kioser aja!

Kini di Kioser bisa top up atau mengisi ulang saldo Shopeepay dengan nominal terlengkap dan selisih harga yang sangat beda tipis. Kioser merupakan layanan pembelian produk digital seperti pulsa elektrik isi ulang, token listrik, PLN, pembayaran tagihan pascabayar PDAM, listrik PLN, Internet, Telepon, TV, pembelian voucher game online multiplayer, dan lain sebagainya. Tapi tidak hanya itu, di layanan ini tersedia juga produk e-money atau uang eletronik dalam hal ini Shopeepay.

ShopeePay merupakan fitur layanan uang elektronik yang dapat digunakan sebagai metode pembayaran online di platform Shopee itu sendiri, offline di merchant ShopeePay dan untuk menampung pengembalian dana.
Pengguna dapat memiliki saldo ShopeePay maksimal Rp 2.000.000 untuk akun yang belum terverifikasi dan Rp10.000.000 untuk akun yang telah terverifikasi. Selain itu saldo Shopeepay dapat digunakan untuk pembayaran transaksi online di platform Shopee dan pembayaran transaksi offline di merchant ShopeePay. Untuk pengguna yang sudah melakukan verifikasi identitas dapat melakukan penarikan dana dari ShopeePay.

 

Isi Ulang Saldo Shopeepay di Kioser

Isi Saldo (Top Up) Shopeepay
Isi Saldo (Top Up) Shopeepay

 

Di Kioser tersedia berbagai macam produk, termasuk uang eletronik salah satunya Shopeepay, selain itu ada juga, OVO, Gopay, LinkAja dan sebagainya. e-Money Shopeepay yang tersedia di kioser mulai dari nominal saldo 10.000 hingga 300.000. Harganya untuk yang 10 ribu seharga 11 ribuan saja, dan untuk yang saldo Shopeepay yang 300 ribu dibanderol 301 ribuan saja. Harga yang terbilang murah karena selisih nominal saldonya sangat tipis.

Dengan adanya beragam macam produk dalam layanan Kioser, pengguna tidak usah khawatir lagi saldonya mengendap atau tidak terpakai, karena banyak alternatif pilihan saldonya akan mau diapakan. Belanja produk-produk yang ada di kisoer boleh, maupun membeli e-money dengan beragam pilihan juga memungkinkan.

ARTIKEL FAVORIT  Cara Beli Voucher Axis Aigo

 

Cara Mengisi Saldo Shopeepay di Kioser

Caranya sangat simpel dan mudah, cukup Download Aplikasi Kioser di Play Store disini, atau akses langsung layanan ini di website resminya di kioser.com. Buat akun atau registrasi akun kioser dengan melengkapi data-data informasi pribadi kemudian lakukan verifikasi nomor HP. Selanjutnya isi saldo kiosernya dan silahkan belanja produk Shopeepay sesuai dengan nominal yang diinginkan.

Punya pertanyaan? Hubungi Customer Service Kioser melalui Whatsapp (+6282188171131), atau Sosial Media Kioser di Facebook, dan Instagram.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *