Cara Daftar Akun Kioser dengan mudah dan cepat, proses yang mengutamakan keamanan data pribadi pengguna. Untuk bertransaksi di Kioser, pelanggan harus memiliki akun. Akun Kioser dapat digunakan untuk bertransaksi beragam produk-produk contohnya pulsa isi ulang, paket kuota internet, paket sms, paket telpon, paket masa aktif, pulsa transfer, saldo e-money/e-toll, saldo gojek, saldo grab, token listrik PLN, pembayaran tagihan langganan TV, voucher game, dan lain sebagainya.

Selain bertransaksi, pengguna Kioser juga dapat memanfaatkan fitur-fitur gratis seperti mengecek pemilik dan informasi mengenai sutu nomor meter PLN, BPJS, PLN pascabayar, Telkom Indihome dan lainnya. Dengan memiliki akun kioser, akun tersebut dapat juga sebagai dompet digital yang dapat di belanjakan kapan dan dimana saja. Kioser sudah memiliki legalitas atas nama PT KIOSER TEKNOLOGI INDONESIA, serta fitur keamanan yang ketat namun tetap mengutamakan kenyamanan pelanggan. Sehingga tidak perlu khawatir lagi untuk membuat akun kemudian melakukan deposit saldo ke dalam akun kiosernya.

Cara Daftar di Kioser
Cara Daftar di Kioser

 

Bangaimana Cara Daftar Aplikasi Kioser?

Untuk membuat akun atau menjadi member Kioser caranya sangat mudah dan 100% GRATIS alias tidak dipungut biaya sepeserpun untuk menjadi member Kioser, tidak seperti layanan serupa lainnya. Untuk mendaftar akun, pengguna dapat melakukannya melalui app kioser dan mendaftar melalui aplikasi atau bisa juga membuat akun di website resmi kioser yang dapat diakses melalui browser.

Biarpun pengguna mengalami kendala ataupun pertanyaan, pengguna dapat langsung menghubungi CS Kioser melalui Whatsapp atau Live Chat. Berikut langkah-langkah dalam rangka membuat akun member Kioser:

  1. Buka Aplikasi Kioser – Semua Bisa Jualan.
  2. Masukkan Nomor HP untuk Daftar Akun Kioser.

         

  1. Bila nomor HP yang Anda masukkan belum pernah terdaftar sebelumnya maka akan muncul pesan notifikasi seperti ini, kemudian tap “Ya, Daftar Sekarang”.
ARTIKEL FAVORIT  Cara Beli Paket Unlimited Smartfren Nonstop

 

  1. Pada halaman “Daftar Akun Baru”,
  • Isi “Nama Lengkap” sesuai dengan identitas resmi seperti KTP,
  • Kode Promo (Downline) boleh dikosongkan,
  • Ketik Password, Kata Sandi harus memiliki lebih dari 8 karakter, Harus memiliki huruf Besar dan Kecil, dan harus memiliki Angka, contoh: WT4jFw29q. Perhatikan tanda checklist tercentang semua.
  • Selanjutnya pilih Pertanyaan atau Buat Pertanyaan Keamanan Sendiri, yang nantinya akan dibutuhkan ketika Lupa Password dan ingin melakukan Reset Password.
  1. Ketika data-data sudah terisi dan lengkap semua (kecuali Kode Promo), tap “Daftar Sekarang”.

 

  1. Selamat! Anda telah terdaftar di Kioser, namun Anda perlu melakukan verifikasi nomor HP dan melengkapi data diri terlebih dahulu.

 

  1. Untuk melengkapi data diri, pilih salah satu produk kioser dan Anda akan dialihkan ke halaman “Lengkapi Data”.

 

  1. Lengkapi data-data yang dibutuhkan.
  • Isi Nomor Handphone Anda, Tap Verifikasi untuk mendapatkan kode OTP yang akan terkirim di nomor HP Anda.
  • Isi Nama Toko (Boleh Dikosongkan).
  • Isi Nama Lengkap sesuai dengan identitas resmi seperti KTP, SIM.
  • Pilih Agama sesuai identitas resmi.
  • Pilih Jenis Kelamin sesuai identitas resmi.
  • Isi Tempat Lahir, dan pilih Tanggal, Bulan, dan Tahun Kelahiran yang sesuai identitas resmi.
  • Lengkapi Alamat mulai dari Provinsi, Kabupaten, Kecamatan sesuai identitas resmi.
  • Isi Desa atau Kelurahan dan RT/RW yang sesuai identitas resmi.

 

  1. Setelah melengkapi data diri dengan benar dan sesuai dengan identitas resmi Anda, tap “Simpan”.
  2. Masukkan password atau kata sandi yang Anda masukkan sebelumnya, kemudian tap “Lanjutkan”.

 

  1. Kalau Anda belum melakukan verifikasi Nomor Handphone sebelumnya, maka selanjutnya Anda harus melakukan verifikasi dengan tap “Verifikasi Nomor”.

 

  1. Kode OTP akan dikirimkan berupa SMS ke nomor HP yang Anda masukkan sebelumnya.
  • Pastikan nomor HP Anda Aktif, dapat menerima SMS dan Telepon, memiliki Jaringan yang Memadai, serta masih memiliki Masa Aktif (Tidak dalam Masa Tenggang).
ARTIKEL FAVORIT  Cara Beli Paket Data Telkomsel Spesial Unlimited

 

  1. Setelah memasukkan kode OTP yang terkirim ke nomor HP Anda, tap “Verifikasi”.

 

  1. Selamat! Anda sudah bisa mulai melakukan transaksi di Kioser! tapi sebelum itu silahkan segera melakukan Deposit atau Tambah Saldo terlebih dahulu.

 

Download Aplikasi Kioser di Google Play Store, Atau bisa juga transaksi langsung di website resminya di Kioser.com. Untuk lebih jelasnya, silahkan hubungi Customer Service Kioser: Whatsapp (WA) +6282188171131. Sosial Media Kioser: Facebook, dan Instagram. Terimakasih telah berkunjung di Blog Kioser.

8 Comments

    1. Hubungi customer service kioser melalui livechat di aplikasi atau website, atau Whatsapp Kioser (082188171131), Dapatkan Aplikasi Kioser di Play Strore.

  1. Nie sangat bagus buat anak sekolahan,kuliahhan,ibu rumah tangga atau pun para pekerjaaa……

    Sangat rekomended kioser ini Bagi yang ingin berbisnis jualan pulsa,token semua bisa di dapatkan di sini… Yuksss tunggu apalagi segera daftarkan diri kalian dan jangan lupa supaya dapat promo lebih banyak pada saat pendaftaran ketik kode promo : 470061

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *